Harga Oppo R1X,.. Ram, Ukuran, Layar, Kamera
Gadget smartphone merek Oppo menjadi salah satu gadget primadona di Negara Indonesia. Dengan adanya teknologi canggih, dan memiliki desain yang rata � rata berbeda dari ponsel pesaingnya. Salah satu karya desain dari produk Oppo adalah Oppo R1X. ponsel pintar ini memiliki body belakang yang dibuat dari potongan � potongan kaca khusus dengan teknik pemotongan ultraviolet. Teknik ini menjadikan body belakang Oppo R1X ini semakin terlihat elegan ketika terkena sorotan sinar matahari atau pun cahaya lampu.
|
Oppo R1X |
Perusahaan Oppo memang sangat pintar dalam mendesain sebuah smartphone yang elegan, dan mereka selalu lebih mengutamakan aspek fashion pada smartphone buatannya, agar selalu memiliki nilai premium dibandingkan dengan smartphone sekelasnya. Seperti yang sudah dikatakan Oppo R1X ini juga memiliki body yang sangat tipis yaitu dengan ketebalan 6.8 mm, dan sudah menggunakan frame alumunium alloy yang dibuat pada presisi sehingga hal ini akan menghasilkan body yang tangguh dengan berat hanya sebesar 130 gram.
Dengan keindahan desain yang dimiliki Oppo R1X ini semakin sempurna dengan adanya layar yang terbentang dengan ukuran 5 inchi. Layar tersebut memiliki ketajaman HD 1280 x 720 pixels dengan kerapatan layar mencapai -294 pixels per inchi. Hal ini akan membuat gambar yang ditampilkan cukup jernugm dan natural. Khusus untuk Oppo R1X, ponsel pintar ini dibekali dengan teknologi sentuhan Pixel Eyes yang menggabungkan panel sentuhan dengan display layar yang lebih tipis, dan menghasilkan warna yang lebih cerah dan indah.
Teknologi yang ditanamkan pada smartphone ini, menjadikan Oppo R1X memiliki kemampuan yang setara dengan smartphone High End yang lainnya. Walaupun begitu harga yang ditawarkan smartphone Oppo R1X ini tergolong harga yang murah jika dibandingkan dengan smartphone Oppo seri N1 Mini, ataupun pada produk Oppo seri R5. Nah untuk kamu yang sudah penasaran dengan harga dan spesifikasi smartphone ini berikut penjelasannya.
Spesifikasi Oppo R1X
Sim Card : Dual SIM (Micro SIM & Nano SIM)
Dimensi : 140.6 x 70.1 x 6.8 mm/130 gr
Ukuran Layar : 5.0 inchi, 720 x 1280 pixels
Tipe Layar ; IPS LCD Capacitive touchscreen 16M Colors
Memori : Internal 16 GB. Eksternal MicroSD up to 128 GB
RAM : 2 GB
Sistem Operasi : Android OS, v4.4 Kitkat
Processor : Quadcore 1.7 GHz Cortex A53 $ Quadcore 1.0 GHz Cortex A53
Chipset : Qualcomm MSM8939 Snapdragon 615
Kecepatan Akses : HSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE Cat4 150/50 Mbps
GPU : Adreno 405
Koneksi : Wifi Direct, Hotspot. Bluetooth, MicroUSB v2.0, USB Host
Kamera Belakang : 13 MP, 4128 x 3096 pixels, LED Flash, autofocus, Video 1080p
Kamera Depan : 5 MP
Baterai : Non removable Li-Po 2420 mAh
Harga Oppo R1X terbaru 2016
Harga Baru : Rp. 4.299.000
Harga Bekas : Rp. -