GTA Indonesia

  • Home
  • About
  • Contact
  • Privacy Policy
  • Term OF services
Beranda » Android N » Berawal Dari Cupcake, Android Siap Lahirkan �Android N�

Berawal Dari Cupcake, Android Siap Lahirkan �Android N�

Berawal Dari Cupcake, Android Siap Lahirkan �Android N� - Baru saja merilis versi terbaru sistem operasi Andoid yaitu Android 6.0 Marshmallow pada Oktober 2015,  kini Android siap melahirkan versi terbarunya dengan codename, �Android N�. Android merupakan sistem operasi yang dirancang khusus untuk perangkat bergerak pada smartphone atau tablet. Sistem operasi ini dikembangkan atas kerjasama dari Android Inc dengan Google.

Sejak merilis versi pertamanya pada 2008 dengan nama Android 1.0 atau dikenal dengan Android Beta, sistem operasi ini terus mengembangkan kreasi dan teknologinya menjadi salah satu sistem operasi paling berkembang di dunia. Dilanjutnya dengan tipe yang semakin baru yang dinamai dengan codename berdasarkan berbagai jenis makanan manis, Android semakin berkembang hingga kini siap melahirkan tipe terbaru dengan codename �Android N�

Berawal dari Cupcake dan berkembang menjadi Donut, Eclair, Froyo, Gingerbread, Honeycomb, Ice Cream Sandwich, Jelly Bean, KitKat dan yang terakhir adalah Marshmallow yang baru dirilis Oktober 2015 kemarin, Android siap menghadirkan Android N yang sudah pasti akan hadir dengan berbagai kecanggihan fitur terbaru dan terbaik dari Android. Tahun ini, kita akan melihat berbagai perkembangan bertahap Android 6.0 Marshmallow hingga sampai pada Android 7.0.

Pengembangan final dari Android 7.0 akan dirilis bertepatan dengan peluncuran next-gen Nexus yang diperkirakan akan dilakukan pada akhir Oktober atau awal November 2016. Sistem operasi terbaru ini akan dibatasi untuk Nexus, yang merupakan produk andalan milik  Google pada awal peluncurannya, namun akan tetap dibuka untuk produsen perangkat dan jaringan operator lain selama enam bulan atau lebih.

Fitur Android-N pertama yang dikonfilmasikan adalah multi-window mode. Versi multi-window mode ini sudah digunakan pada Android Marshmallow tetapi akan dikembangkan dan dipoles lebih jauh sebagai fitur Android N. Dalam konfirmasinya, diketahui bahwa beberapa fitur yang akan hadir dalam Android N ini meliputi multi-tasking yang lebih fungsional, optimalisasi berbagai aplikasi, penyesuaian tombol NAV, DPI swicher, pengembangan mini-apps dan Sistem UI Tuner yang akan dikembangkan lebih spesifik.

Dikonfirmasikan pula bahwa Google akan mengganti Android�s Java language libraries menjadi OpenJDK pada Android N. Meski begitu, Open JDK masih merupakan bagian dari Java Development Kit milik Oracle Corporation. Perubahan ini akan membuat pengembangan untuk Android N menjadi lebih mudah. App Drawer juga menjadi salah satu yang akan dirubah pada Android N. Pada LG G5 dan HTC One X9, sistem app drawer ini telah dihapuskan sementara pada Galaxy S7 para pengguna memiliki pilihan untuk menggunakan atau menghapus app drawer ini.


Sama halnya dengan Sony Xperis yang menyediakan tampilan klasik dan modern, dengan atau tanpa app drawer. Meskipun belum dikonfirmasikan secara resmi oleh Google, sebuah video untuk Google Maps telah mengonfirmasikan penghapusan app drawer pada Android N.Sistem operasi Android selalu menawarkan dan mengembangkan kemudahan pada para pengguna tablet. Seiring dengan itu, kita tunggu saja gebrakan baru yang akan disajikan dalam Android N ini. Kira � kira, nama makanan apa yang akan dipilih sebagai ikon Android 7.0 ini ya? mungkinkah Nectar, Nacho atau Nougat. Kita tunggu saja pada konfirmasinya Mei mendatang.

Artikel keren lainnya:

Ditulis oleh New Mod UKTS pada tanggal

Blog Archive

  • ►  2020 (17)
    • ►  July (5)
    • ►  May (1)
    • ►  January (11)
  • ►  2019 (61)
    • ►  December (9)
    • ►  September (33)
    • ►  August (9)
    • ►  May (2)
    • ►  April (8)
  • ►  2018 (26)
    • ►  December (10)
    • ►  July (3)
    • ►  June (12)
    • ►  May (1)
  • ►  2017 (309)
    • ►  October (90)
    • ►  September (77)
    • ►  August (5)
    • ►  July (7)
    • ►  June (1)
    • ►  May (10)
    • ►  April (1)
    • ►  March (2)
    • ►  February (10)
    • ►  January (106)
  • ▼  2016 (198)
    • ►  December (14)
    • ►  November (24)
    • ►  October (27)
    • ►  September (15)
    • ►  August (10)
    • ►  July (19)
    • ►  June (12)
    • ►  May (21)
    • ►  April (10)
    • ▼  March (22)
      • Tips Menyelamatkan Hp Android Yang Tercebur ke Air
      • Polytron Hadirkan Fira OS, Sistem Operasi Android ...
      • Fitur Multi User pada Instagram Versi Terbaru
      • Hp Android Bagus Yang Murah dengan Kualitas Prima
      • Inilah, Hp Android 1 Jutaan Kamera Bagus Untuk Selfie
      • Batman Skin for GTA San Andreas Android
      • Baterai Android Tak Bisa Di Charge? Coba Tips Memp...
      • Game Terbaik Untuk Android Yang Perlu Untuk Di Miliki
      • Aplikasi Belajar di Hp Android Untuk Membantu Belajar
      • Bisa Diajak Nyelam, 4 Hp Android Anti Air Ini Pali...
      • Aksesoris Smartphone Android Yang Bisa dibuat Sendiri
      • Android Wear, Android Smartwatch Baru Yang Futuristik
      • Samsung Galaxy S7 Siap Memberi Gebrakan Baru, Liha...
      • Marvel Contest Of Championship Game Perang Android
      • Berawal Dari Cupcake, Android Siap Lahirkan �Andro...
      • Cara Menghentikan Auto-Play Video di Instagram Pad...
      • Ingin Aplikasi Android Yang Menghasilkan Uang Tamb...
      • Alcatel Flash 2, Hp Android Harga 1 Jutaan
      • Cara Menghapus Malware Yang Menjangkiti Smartphone...
      • Bersama Lg, Google Nexus Keluarkan 5x Dengan Andro...
      • Review Smartphone dan Harga Xiaomi Mi4i
      • Review Smartphone dan Harga Huawei Honor 5X
    • ►  February (17)
    • ►  January (7)
  • ►  2015 (89)
    • ►  December (19)
    • ►  November (6)
    • ►  October (1)
    • ►  September (3)
    • ►  August (8)
    • ►  July (17)
    • ►  June (16)
    • ►  May (19)

Pages

  • Home
  • Contact me
  • Privacy Policy
  • About

Search This Blog

Popular Posts

  • redem code call of duty mobile dan caranya
    Code yang mau diredem pada codm Call of duty Mobile ini lah trending minggu ini dalam games yang terbaru ini karena related topik trending ...
  • GTA V Mod for GTA San Andreas with 4K Graphics for Android
    Here comes another GTA V Mod Pack for GTA San Andreas Android. This mod contains many new things for GTA San Andreas Android like new Super ...
  • Future Boss Bike Mod GTA SA Android [NO PC]
    A high quality futuristic bike mod for GTA SA Android. The maker of this mod is "Imran Khan" and "Rock Shabbir". You can...
  • Ayo Mengenal Kelebihan dan Kekurangan Ponsel Android
    Ponsel Android - Kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi memang sudah tidak diragukan lagi.Kemajuan ini juga ditandai dengan semakin canggi...
  • Spesifikasi Xiaomi Mi5 Plus dan Harga Xiaomi Mi5 Plus
    Spesifikasi Xiaomi Mi5 Plus dan Harga Xiaomi Mi5 Plus Tidak lama lagi para pecinta gadget khususnya penggemar smartphone Xiaomi akan dapat m...
  • Daftar Aplikasi Android yang Wajib di Install 2015
    Daftar Aplikasi Android yang Wajib di Install 2015 - Smartphone berbasis Android memang memiliki kelebihannya tersendiri jika dibandingkan ...
  • Race Fever Load Screen Mod v1.0
    A new menu and loadscreen for GTA SA Android. The maker of this mod is "Xdev". This mod will change default load screen and menu s...
  • GTA San Andreas Buses Mods and Downloads GTAinside.com
    GTA San Andreas Buses Mods and Downloads GTAinside.com Choose from New Blanket & Quilts Collections available here. The latest Blan...
  • 4 Hp Android Quad Core Murah di Bawah 2 Juta GSM dan CDMA
    Hp Android quad core murah di bawah 2 juta menjadi pilihan ideal bagi mereka yang menginginkan keseimbangan antara kualitas pengolahan data...
  • Campfire Mod for GTA SA Android
    This mod will let you start campfire any where you want just like Rust. The maker of this mod for GTA SA Android is "Avenger". Whe...
Copyright © 2014 GTA Indonesia - Powered by Blogger